Komunitas Blogger Madura (KBM)

Pada postingan kali ini aku ingin memperkenalkan salah satu komunitas yang ada di Madura yaitu Komunitas Blogger Madura (KBM).

Komunitas Blogger Madura?
Mungkin diantara sekian banyak sobat blogger masih bertanya-tanya tentang Komunitas Blogger Madura. Komunitas Blogger Madura merupakan salah satu komunitas yang beranggotakan orang-orang Madura.
Tujuan dari KBM adalah wadah yang digunakan untuk saling sharing pengalaman dan pengetahuan para blogger Madura yang menjunjung tinggi satu pemikiran dalam kebersamaan.

"Jika sobat merasa orang madura jangan segan-segan untuk bergabung di Komunitas Blogger Madura, walaupun masih berbau dan terikat dengan istilah Blogger, saya yakin nantinya pasti masih ada keterbatasan. Tapi jika anda ingin bergabung di Komunitas Blogger Madura, anda tidak harus mempunya Blog ataupun Website, kami akan selalu menerima sobat dengan senang hati, karena Komunitas Blogger Madura terlahir untuk Madura. Dan jika anda ingin mempunyai blog, Komunitas Blogger Madura akan selalu siap membantu.", kata om Ali KBM.

Meski aku bukan putra Madura, aku respect dengan pendiri dan juga adminnya yakni om Ali KBM.

Sumber: sandydoank12.blogspot.com

14 Komentar:

thank om ari dah mau post ...

muantef om.........sekali lagi thnk banget om

@all: masama om
yang penting sama2 blogger wahaha

Publish Komunitas Blogger Madura

maju terus KBM

Hebat nih 'Selamat deh buat KBM'

KBM selalu no. 1 ... maju terus

ternyata madura punya komunitas blogger, baru tahu aku.



Hallo sobat ? ikut gabung sini lagi ya


Makin mantab aja ni sob informasinya



Mudah- mudahan semakin mantab lagi ya


Salam kenal dan sukses slalu


Halllo, numpang untuk nambah backlink di sini ya !!

Setelah saya menyimak ternyata info-infonya sangat bermanfaat bagi saya untuk menambah pengetahuan saya

Thanks



Salam KBM sob ..

 

Followers

Followers

Followers

© 2009 - Now Ari Febriant's Blog™
Didukung Oleh :
Blogger | O-Zone | Galeri Ari Febriant's | Fish Hatchery Masamo | Tabel Klasemen & Topskor Liga